Dalam rangka Dies Natalis ke-61 Fakultas Kehutanan Universitas Gadjah Mada, akan diselenggarakan Webinar Seri 1 dengan tema :
PERAN AGROFORESTRY UNTUK MENDUKUNG KETAHANAN PANGAN DAN KELESTARIAN PENGELOLAAN HUTAN
Webinar dilaksanakan pada:
🗓 Kamis, 19 September 2024
🕑 Pukul: 08.00-11.00 WIB
🎥 Zoom Meeting:
Meeting ID: 979 6845 7686
Passcode: Agrofkt61
Narasumber:
👤 Dr. Ir. Mahfudz, M.P. (Direktur Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan KLHK) “Peranan Kehutanan Sosial untuk Mencapai Sustainable Development Goals (SDG’s)”
👤 Ir. Nikolas Nugroho Surjobasuindro, S.Hut., M.T. (Direktur Rehabilitasi Hutan, Direktorat Jenderal PDASRH KLHK) “Kontribusi Rehabilitasi Hutan untuk Peningkatan Ketahanan Pangan dan Kelestarian Hutan Indonesia”
👤Prof. Dr. Ir. Budiadi, M.Agr.Sc., IPU. (Guru Besar Bidang Silvikultur Agroforestri Tropika, Fakultas Kehutanan UGM) “Implementasi Agroforestry dalam Mendukung Ketahanan Pangan dan Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat”
👤Prof. Dr. Ir. Moh. Na’iem, M.Agr.Sc. (Guru Besar Bidang Pemuliaan Pohon, Fakultas Kehutanan UGM) “Strategi Pemuliaan Pohon untuk Mendukung Rehabilitasi Hutan Berbasis Masyarakat”
Moderator:
👤 Prof. Ir. Widiyatno, S.Hut., M.Sc., Ph.D., IPM (Guru Besar Fakultas Kehutanan UGM)
Pendaftaran Free melalui:
Pendaftaran Webinar Seri 1
(dibuka s.d. 18 September 2024)
Fasilitas:
E-Sertifikat
Narahubung :
083840072421