Conference of the Parties (COP) adalah pertemuan pengambil keputusan tertinggi dari United Nations Framework Convention on Climate Change sebagai tidak lanjut KTT Bumi di Rio de Janeiro, Brazil. Pada COP 28 yang diselenggarakan di Dubai, pada 30 November s.d 12 Desember 2023.
Pada kesempatan ini, Prof. Ir. Widiyatno, S.Hut., M.Sc., Ph.D, IPM sebagai Profesor termuda di Fakultas Kehutanan UGM ini mengikuti acara COP 28 sebagai salah satu panelis yang juga tergabung dalam tim Direktorat Jenderal Pengendalian